9/06/2008

MARI RAMAIKAN RAMADHAN DENGAN PESANTREN RAMADHAN...!!!


Seperti tahun2 sebelumnya,Pesantren ramadhan yang digelar di musola dan mesjid menjadikan suasana bulan ramadhan makin semarak. bulan ramadhan kian sempurna semarknya. dengan adanya pesatren ramadhan akan menjadikan syiar islam makin bergema,syiar islam makin menunjukkan gaungnya di tengah masyarakat.
padang sebagai kota pelopor ppesatren kilat tingkat Sumatera barat sangat mendukung kegiatan keagamaan tersebut. hal ini dibuktikan dengan memberikan bantuan sesuai dengan jumlah peserta pesatren kilat. di sisi lain pemerintah kota Padang juga mengakui sertifikat pelaksanaan pesantren ramadhan.
para guru pun dikerahkan untuk mendukung kegiatan ini. di samping itu walikota Padang juga mengajak dan mengundang pengurus mesjid dan musola dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan pesantren kilat di musola dan mesjid masing-masing. semoga adanya pesantren kilat akan meningkatkan akhlak dan keagamaan generasi muda(termasuk saya sendiri). dari sini jelaslah bahwa pesatren ramadhan mempunyai pengaruh positif bagi perkembangan akhlak generasi muda

0 komentar: